Minggu, 19 April 2009

ASMA

Tidak tergantung inhaler spray lagi.
Ayah saya terkena asma selagi masih muda. awalnya terlalu kerja keras, ditambah satu insiden, dadanya kejatuhan mesin mobil. sejak saat itu ayah saya sering sesak nafas. ternyata asma. setelah itu beliau memakai inhelar spray sampai pensiun kerja. tergantung dari muda sampai tua. Pada tahun 2004 saya cobakan Cordyceps. Reaksi awalnya sampai panas dingin dan keluar reak. Tapi setelah itu sembuh sampai sekarang dan tidak tergantung inhelar lagi. ( Ahmad Fadilah, Sawangan ).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar